Artikel sebelumnya: Tutorial meng-input iklan di setiap posisi pada postingan blog secara otomatis
Berikut penjelasan ini akan dijelaskan dalam bentuk dua cara yang berbeda. Sehinggga anda bisa memiliki pilihan untuk penaruhan iklan pada badan artikel atau menggunakan kedua cara di bawah ini. Namun perlu diketahui, cara yang satu ini tidaklah otomatis. Jadi anda harus rajin memasukkan code pada setiap posting untuk menampilkan iklan-iklan yang anda miliki.
Metode Pertama
Di kolom postingan baru atau New Post, Masukan kode yang telah ditentukan pada menu edit HTML:
Sehingga bentuknya akan seperti dibawah ini.
Catatan:Tulisan angka 540 bisa anda ganti sesuai dengan kondisi kolom New Post dan tulisan left bisa anda ganti dengan right.
Metode Kedua
Sama seperti yang biasanya blogger lakukan bila ingin meng-input video Youtube ke dalam posting mereka. Tanpa harus melakukan decode/ parse atau seperti tutorial pada metode pertama. Jadi cara ini lah yang paling mudah dari pilihan tutorial pemasangan iklan pada posting.
1.Masukkan kode iklan anda di menu Edit Html pada posisi yang anda inginkan
2.Kemudian, balik ke menu Compose. Cari kotak iklan anda dan pilih Align right, left atau center untuk menentukan posisinya.