Pages

2010/08/24

Windows 7: Mengganti Icon

Kesan baru
.



Ingin mengganti icon biar ada penyegaran? Sebab mengganti icon bisa membuat sebuah kesan baru, meskipun isi komputernya masih sama.

Ekstensi Populer untuk Mozilla Firefox

Mendongrak popularitas
.


Salah satu faktor yang menyebabkan Firefox cukup popular adalah ketersediannya di berbagai platform, seperti GNU/Linux, Mac OS X, Microsoft Windows, dan berbagai sistem operasi Unix like yang lain. Faktor apalagi yang mendongkarak popularitas Firefox?

Download Video streaming pada Mozilla dengan mudah

Video DownloadHelper 4.7.2
Minimal requirement Firefox: 1.5 – 3.6
Update terakhir: 20 Maret 2010
Link: www.downloadhelper.net/
.



Jika Anda suka menonton video streaming dan berkeinginan untuk menyimpan video tersebut, kemungkinan Anda akan membutuhkan ekstensi Video Download Helper ini. Memang tidak semua video streaming dapat disimpan dengan menggunakan ekstensi ini (terutama untuk situs-situs yang menggunakan metode display video yang tidak lazim), namun dalam beberapa forum, ekstensi ini disebut-sebut sebagai ekstensi yang terbaik untuk melakukan penyimpanan video dibandingkan ekstensi lain yang serupa.

Menampilkan layout Firefox dalam bentuk 3D

FoxTab 1.3
Minimal requirement Firefox: 3.0 – 3.6
Update terakhir: 6 Januari 2010
Link: www.foxtab.com/
.



Salah satu fitur dari Firefox adalah multi-tab. Dalam satu windows bisa terdiri dari beberapa tab dengan situs yang berbeda-beda. Add-on FoxTab mempermudah pengorganisasian tab-tab tersebut dalam tampilan 3D yang menarik. FoxTab juga dirancang untuk memudahkan pengaksesan situs-situs yang sering dikunjungi dengan 6 buah layout yang dapat dipilih.

Meng-update Twitter di Mozilla secara mudah

Twitter Bar 2.9.2Minimal requirement Firefox: 3.5 – 3.6
Update terakhir: 26 Maret 2010
Link: www.chrisfinke.com/addons/twitterbar/
.



Jika Anda suka meng-update status pada Twitter, ekstensi ini dapat dijadikan salah pilihan untuk mempermudah update status Twitter. Dengan ekstensi ini, Anda dapat meng-update status Twitter melalui address bar pada Firefox. Sebuah icon kecil di samping address bar digunakan untuk mem-posting status.

Linkwithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...