Pages

2010/08/20

Windows 7: Mengubah ukuran Teks

Lebih besar atau kecil
.


Terkadang ukuran teks pada saat bekerja dengan Windows 7 terasa kurang pas. Bagi Anda yang menginginkan agar tampilan teks pada Windows 7 menjadi lebih besar atau lebih kecil. Anda bisa mengaturnya melalui tutorial berikut di bawah ini.

1.Ketik Display pada Start Menu > Search programs and files, kemudian tekan Enter.

2.Pada panel sebelah kiri, klik pada link Set custom text size.

3.Pada kotak dialog custom DPI Setting, lakukan pemilihan skala pembesaran yang Anda inginkan, kemudian klik OK.

4.Kembali pada jendela Display tadi, klik pada tombol Apply di sebelah kanan jendela. Kemudian, klik pada tombol Log Off Now, jika ada kotak dialog konfirmasi yang muncul.

- - - - - - - - - - - - - - - - -

Link. Biasa terdapat dalam halaman web atau program aplikasi. Link merupakan suatu komponen yang biasa digunakan untuk tujuan navigasi. Dalam halaman web misalnya, jika kita klik suatu link maka akan diarahkan ke halaman yang lain. Begitu juga pada suatu program aplikasi, link biasanya diguankan untuk menampilkan suatu form atau jendela baru. Bentuk link beraneka ragam, biasanya yang paling sering kita jumpai berupa tulisan yang dibuat dengan warna yang berbeda dengan text lainnya.

No comments:

Post a Comment

Linkwithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...